Resep Ikan Rujak Mangga
Berikut ini adalah
Resep Ikan Rujak Mangga
yang akan kami berikan pada pembaca sekalian di postingan kali ini. Resep ini kami kumpulkan dari berbagai sumber dengan tujuan para pembaca tidak lagi perlu mencarinya di tempat lain, website ini di buat memang di peruntukan merangkum segala jenis resep makanan maupun resep kue yang ada, baik itu resep tradisional, resep oriental maupun resep internasional sekalipun.
Resep Masak Dan Kue didirikan dengan tujuan memberikan informasi lengkap kepada para pembaca dan pencari aneka resep.
Kumpulan aneka resep dari kami ini bebas untuk di baca maupun di ambil dengan harapan kami dapat memberikan bantuan kepada para pembaca yang budiman sekalian.
Tanpa berpanjang lebar lagi silahkan untuk membaca dan mencatat
Resep Ikan Rujak Mangga
di bawah ini dan bila sobat pembaca tidak merasa keberatan membantu kami dengan mengklik salah satu tombol share di bawah ini demi untuk kelangsungan website Resep Masak Dan Kue terimakasih.
Sponsored Link
Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
3 ekor ikan nila
2 sendok teh jeruk nipis
1 sendok teh garam
1 buah mangga muda, dipotong korek api
50 gram gula merah
1 sendok teh garam
1 sendok makan air asam jawa, dari 1 sendok teh asam jawa dan 2 sendok makan air
100 ml air
minyak untuk menggoreng
Bumbu Halus:
6 buah cabai merah besar
4 buah cabai rawit
2 siung bawang merah
Cara membuat ikan rujak mangga:
Lumuri ikan bersama jeruk nipis dan garam. Diamkan 30 menit. Sisihkan.
Panaskan minyak. Goreng ikan sampai matang. Angkat. Sisihkan.
Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan garam, gula, dan air asam jawa. Aduk rata. Tuang air. Masak sampai mendidih.
Tambahkan mangga. Aduk sampai layu. Masukkan ikan. Aduk sebentar. Angkat.
Untuk 6 porsi
Demikianlah postingan artikel resep kami kali ini semoga berguna dan bermanfaat bagi pembaca sekalian dan sampai jumpa lagi pada postingan resep selanjutnya, bila ada pertanyaan silahkan tinggalkan komentar di bawah!
Sponsored Link
Berkomentarlah Yang Baik Dan sopan